Yes. Linux Sucks

Read more →

Let’s Ride That Spherical Cow!

Read more →

Kita Nggak Butuh Itu yang Namanya Open Source!

Ketika ditanyakan kepada banyak orang mengapa memilih Linux atau aplikasi berbasis Open Source, sebagian besar dengan kompak menjawab karena sifatnya yang Open. Kelompok kecil yang lain akan menyebut karena suka, dan sebagian kecil lainnya lagi akan mengatakan karena itu berarti mereka tidak perlu menggunakan bajakan. Well said!Pertanyaannya kemudian, memangnya ada apa dengan aplikasi yang sifatnya open? Sebagian, akan menjawab: agar aku bisa memodifikasi sesuai keinginan dan jika ada lubang keamanan aku bisa memperbaikinya sendiri sesuai kebutuhanku.
Read more →

Apa yang Salah Dengan Fedora?

Saya sudah mencoba banyak sekali sistem operasi untuk komputer. Saya pertama kali tahu komputer saat SMP dan sejak itu komputer nampak menarik untuk diketahui lebih lanjut. Dari Microsoft Windows hingga Solaris telah saya coba. Baik lama maupun sebentar. Jika berbicara tentang Microsoft, pilihan saya adalah Windows 7 dengan model yang luar biasa. Jika berbicara tentang distro Linux, maka saya memilih Fedora. Dan Mac OS X 10.6 adalah pilihan saya untuk Apple, serta OpenSolaris adalah pilihan saya untuk keluarga Solaris.
Read more →

Fedora 13 Beta Version ‘Goddard’ Released

Fedora 13 yang diberi codename ‘Goddard’ akhirnya dirilis versi beta oleh tim pada 13 April 2010 lalu. Nama Goddard sendiri diambil dari salah seorang pioneernya yaitu Robert Hutchings Goddard. Seperti biasa, versi beta ini diharapkan dapat dicicipi oleh para pengguna, developer dan administrator untuk kemudian didandani kembali agar lebih baik dan stabil sebelum versi release keluar. Bagi yang ingin mencoba dapat dengan mudah menemukan live images yang disediakan di http://fedoraproject.org/get-prerelease?rhprF13b. Jika menggunakan Live USB Drive untuk boot, hebatnya pengguna dapat menambahkan data personal atau aplikasi favorit di dalamnya.
Read more →